Rabu, 15 Oktober 2014

Contoh lesson Plan KTSP SMP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PELAJARAN 2013/2014
(LESSON PLAN)


Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Tahun Pelajaran
Guru Mata Pelajaran
Penjasorkes
VIII (Tujuh) /
(Genap)
2013/2014
Mastang Fauzan Rusdin

Standard Kompetensi :
1.  Mempraktikkan berbagai teknik dasarpermainan dan olahraga dan nilainilaiyang terkandung di dalamnya
Kompetensi Dasar
1.1 Mempraktikkan teknik dasar salah satu permainan dan olahraga beregu bola besar lanjutan dengan koordinasi yang baik serta nilai kerjasama, toleransi, percaya dini, keberanian, menghargai lawan, bersedia berbagi tempat dan peralatan.
Indikator :
Kognitif
Afektif / Nilai Karakter Bangsa
Psikomotorik
1.1.1.       Menyebutkan ukuran lapangan sepakbola
1.1.2.       Mengemukakan aturan yang berlaku pada permainan sepakbola

Berdasarkan 18 Nilai Karakter Bangsa :
¨  Religius
¨  Jujur
¨  Toleransi
þ  Disiplin
þ  Kerja keras
¨  Kreatif
¨  Mandiri
¨  Demokratis
¨  Rasa Ingin Tahu
¨  Semangat Kebangsaan
¨  Cinta Tanah Air
þ  Menghargai Prestasi
¨  Bersahabat/Komunikatif
¨  Cinta Damai,
¨  Gemar Membaca
þ  Peduli Lingkungan
¨  Peduli Sosial
¨  Tanggung Jawab
1.1.3.   Mempraktekkan teknik dasar menggiring bola pada permainan sepakbola
1.1.4.   Mempraktekkan teknik dasar mengoper bola pada permainan sepakbola
1.1.5.   Mempraktekkan teknik dasar menahan bola pada permainan sepakbola
1.1.6.   Bermain sepak bola dengan aturan yang dimodifikasi

Tujuan Pembelajaran :
1.    Siswa mengetahui ukuran lapangan dan peralatan permainan sepakbola..
2.    Siswa mengetahui aturan pada permainan sepakbola..
3.    Siswa mampu  melakukan gerakan menggiring bola dengan teknik yang benar.
4.    Siswa mampu  melakukan gerakan mengoper bola dengan teknik yang benar.
5.    Siswa mampu  melakukan gerakan menahan bola dengan teknik yang benar.
6.    Siswa mampu bermain bola kaki dengan aturan yang sebenarnya.

Materi Pembelajaran :
Sepak Bola
1.    Bentuk lapangan Sepak Bola












2.    Bola

Bola tersebut memiliki keliling lingkaran 68 hingga 71 cm, dengan berat 360 hingga 453,  gram. Tekanan dalam dari bola tersebut hendaknya sekitar 0,60-0,70 atmoesfer.

 





3.    TEKNIK DASAR PERMAINAN SEPAKBOLA
Untuk bermain bola dengan baik pemain dibekali dengan teknik dasar yang baik.Pemain yang memiliki teknik dasar yang baik pemain tersebut cenderung dapat bermain sepakbola dengan baik pula. Beberapa teknik dasar yang perlu dimiliki pemain sepakbola adalah Menendang ( kicking ), Menghentikan atau Mengontrol ( stoping ), Menggiring ( dribbling ), Menyundul ( heading ), Merampas ( tacling ), Lemparan Kedalam ( trow – in ) dan Menjaga Gawang ( Goal Keeping ).

1. Menendang ( kicking )

Menendang bola merupakan salah satu karakteristik permainan sepakbola yang paling dominan. Tujuan utama menendang bola adalah untuk mengumpan ( passing ), dan menembak kearah gawang ( shootig at the goal ). Dilihat dari perkenaan bagian kaki ke bola, menendang dibedakan menjadi beberapa macam, yaitu Menendang dengan kaki bagian dalam, Menendang dengan kaki bagian luar, dan menendang dengan punggung kaki.
  1. Menendang dengan kaki bagian dalam.
Pada umumnya teknik ini digunakan untuk mengumpan jarak pendek. Analisis geraknya adalah sebagai berikut :
¨  Badan menghadap sasaran di belakang bola.
¨  Kaki tumpu berada disamping bola kurang lebih 15 cm, ujung kaki menghadap sasaran, lutut sedikit ditekuk.
¨  Kaki tendang ditarik kebelakang, dan ayunkan ke depan.
¨  setelah terjadi benturan dilanjutkan dengan Follow trow, ( gerakanlanjutan ).

  1. Menendang dengan kaki bagian luar
Pada umumnya teknik menendang dengan kaki bagian luar digunakan untuk mengumpan jarak pendek. Analisis geraknya sebagai berikut :
¨  Posisi badan dibelakang bola, kaki tumpu disamping belakang bola 25 cm, ujung kaki menghadap kesasaran, dan lutut sedikit ditekuk.
¨  Kaki tendang berada di belakang bola, dengan ujung kaki menghadap kedalam.
¨  Kaki tending ditarik kebelakang dan ayunkan kedepan.
¨  Perkenaan bola tepat di punggung kakibagian luar, dan tepat pada tengah –tengah bola.
¨  Gerakan lanjutan kaki tending diangkat serong kurang lebih 45 derajat menghadap sasaran.

  1. Menandang dengan punggung kaki
Pada umumnyamenendang dengan punggung kaki digunakan untuk menembak ke gawang atau shooting. Analisis gerakanya sebagai berikut :
¨  Badan dibelakang bola sedikit condong kedepan, kaki tumpu diletakkan di samping bola dengan ujung kaki menghadap kesasaran, kaki sedikit ditekuk.
¨  Kaki tending berada di belakang bola dengan punggung kaki menghadap kedepan / sasaran.
¨  Kaki tending tarik ke belakang dan ayunkan kedepan hingga mengenai bola.
¨  Perkenaan kaki pada bola tepat pada punggung kaki penuh dsan tepat pada tengah – tengah bola.
¨  Gerakan lanjut kaki tending diarahkan dan di angkat kearah sasaran.

2. Menghentikan Bola ( Stopping )

Menghentikan bola merupakan salah satu teknik dasar dalam permainan sepakbola yang penggunaanya bersamaan dengan teknik menendang bola.Tujuan menghentikan bola adalah untuk mengontrol bola, yang termasuk didalamnya adalah untuk mengatur tempo permainan, mengalihkan laju permainan, dan memudahkan untuk passing.
Tindakan untuk menghentikan bola yang diterima agar mudah dikontrol.
a. Menggunakan kaki (untuk passing bawah)
b. Menggunakan dada (untuk passing atas)

Analisis gerakanya sebagai berikut :
¨  Posisi badan segaris dengan datangnya bola.
¨  Kaki tumpu mengarah pada boladengan lutut sedikit ditekut.
¨  Kaki penghenti diangkat sedikit deengan permukaan bagian dalam kakidijulurkan kedepan segaris dengan datangnya bola.
¨  Bola menyentuh kaki persis dibagian dalam/mata kaki.
¨  Kaki penghenti mengikuti arah bola.

Untuk teknik menghentikan bola masih terdapat banyak cara yang dapat dilakukan diantaranya yaitu menggunakan Punggung kaki, Paha, Dada, serta Kepala memungkinkan.

3. Menggiring Bola(dribbling)
Pada dasarnya menggiring bola adalah menendang terputus – putus atau pelan, oleh karenanya bagian kaki yang dipergunakan dalam menggiring bola sama dengan bagian kaki yang dipergunakan untuk menendang bola. Menggiring bola bertujuan antara lain untuk mendekati jarak kesasaran, melewati lawan, dan menghambat permainan.
Teknik dribbling (menggiring bola) terbagi menjadi tiga macam :
1. Teknik dribbling dengan kura-kura bagian dalam.
2. Teknik dribbling dengan kura-kura penuh (punggung kaki).
3. Teknik dribbling dengan kura-kura bagian luar.
Pemahaman Hakiki :
  1. Permainan bola kaki dimainkan oleh 11 orang setiap tim.
  2. Permainan bola kaki merupakan permainan bola besar.
  3. Induk organisasi sepak bola dunia adalah FIFA
  4. Induk organisasi sepakbola nasional adalah PSSI.
  5. Untuk bisa memenangkan suatu pertandingan dalam permainan sepak bola maka dibutuhkan kerjasama yang baik dalam tim.
Pertanyaan Inti
1.  Gambarlah lapangan  bola kaki lengkap dengan ukurannya!
2.  Berapakah   ukuran tinggi dan lebar gawang!
3.   Praktikkan teknik dasar menendang,menahan, dan menggiring bola!
Alokasi Waktu :
6 x 40 menit
Fasilitas Belajar
Sumber Belajar / Referensi
·         Bola kaki
·         Cone
·         Lapangan
·         Sujarwadi, Sarjiayanto, Dwi. 2010. Pendidikan Jasmanai Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: Pusat Perbukuan Nasional. Hal : 106
·         http://materipenjasorkes.blogspot.com
Taksonomi Anderson
Kecerdasan Majemuk
Gaya Belajar
þ  Mengingat
þ  Memahami
þ  Aplikasi
¨  Menganalisa
¨  Mengevaluasi
¨  Mencipta


þ  Logis
¨  Linguistik
þ  Kinestetik
¨  Intrapersonal
¨  Antarpersonal
¨  Musik
¨  Visual
¨  Natural
¨  Visual
¨  Auditori
þ  Kinestetis
¨  Alfaktori
¨  Gustatori



Pendekatan/Model/Metode/Strategi Pembelajaran :
·         Penjelasan
·         Pembelajaran  Koperatif ( Cooperatif Learning )
·         Konstruktivistik ( Constructivism )
·         Praktek melakukan gerakan
Kegiatan Belajar Mengajar :

Pertemuan I
Pendahuluan
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memperhatikan kelayakan siswa
·         Berdoa bersama
·         Mengabsen siswa
·         Menanamkan nilai-nilai karakter bangsa membersihkan lapangan dari sampah
·         Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
·         Berdoa bersama
·         Memberi salam
·         Kegiatan membersihkan lingkungan belajar
·         Memperhatikan penjelasan guru.




10 menit

Kegiatan Inti
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memberi penjelasan tentang teknik dasar dalam permainan bola kaki.
·         Mengarhkan siswa untuk melakukan pemenasan statis
·         Membagi siswa  dalam beberapa kelompok untuk melakukan permainan lomba estafet bola.
·         Memberikan contoh cara melakukan gerakan menggiring, menahan bola dan menedang bola.
·         Mengoreksi kesalahan gerakan yang dilakukan siswa.
·         Memperhatikan aktifitas siswa serta memberi nilai pada masing-masing siswa (aspek afektif).
·          Memperhatikan penjelasan guru
·          Melakukan pemanasan stastis.
·          Siswa memperhatikan contoh gerakan yang dilakukan guru.
·          Siswa membuat kelompak kecil yang terdiri dari 4 orang/kelompok, selanjutnya siswa melakukan permainan estafet bola.
·          Siswa memperhatikan contoh yang diberikan guru.
·          Siswa melakukan gerakan menggiring bola.
·          Siswa melakukan gerakan menahan bola dengan telapak kaki
·          Siswa melakukan gerakan passing pendek.
·          Siswa melakukan permainan bola tangan dilanjutkan dengan bermain bola kaki.
10 menit





10 menit





40 menit
Penutup
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Sharing : guru <> siswa dan siswa <> siswa  àrefleksi
-          Memberi penjelasan mengenai hal-hal yang perlu diperbaiki pada teknik menendang, menahan dan menggiring bola
-          Menanyakan kesulitan siswa dam mengikuti materi ini
·         Penjelasan tentang materi pertemuan  ke-2
·         Mendengarkan penjelasan guru
·         Mengajukan pertanyaan
·         Menjawab pertanyaan
·         Siswa istirahat (minum, ganti pakaian)

10 menit
Pertemuan II
Pendahuluan
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memperhatikan kelayakan siswa
·         Berdoa bersama
·         Mengabsen siswa
·         Menanamkan nilai-nilai karakter bangsa membersihkan lapangan dari sampah
·         Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
·         Berdoa bersama
·         Memberi salam
·         Kegiatan membersihkan lingkungan belajar
·         Memperhatikan penjelasan guru.




10 menit

Kegiatan Inti
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memberi penjelasan tentang teknik dasar dalam permainan bola kaki.
·         Mengarhkan siswa untuk melakukan pemenasan statis
·         Membagi siswa  dalam beberapa kelompok untuk melakukan permainan lomba estafet bola.
·         Memberikan contoh cara melakukan gerakan menggiring, menahan bola dan menedang bola.
·         Mengoreksi kesalahan gerakan yang dilakukan siswa.
·         Memperhatikan aktifitas siswa serta memberi nilai pada masing-masing siswa (aspek afektif).
·          Memperhatikan penjelasan guru
·          Melakukan pemanasan stastis.
·          Siswa memperhatikan contoh gerakan yang dilakukan guru.
·          Siswa membuat kelompak kecil yang terdiri dari 4 orang/kelompok, selanjutnya siswa melakukan permainan estafet bola.
·          Siswa memperhatikan contoh yang diberikan guru.
·          Siswa melakukan gerakan menggiring bola.
·          Siswa melakukan gerakan menahan bola dengan telapak kaki
·          Siswa melakukan gerakan passing pendek.
·          Siswa melakukan permainan bola tangan dilanjutkan dengan bermain bola kaki.
10 menit





10 menit





40 menit
Penutup
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Sharing : guru <> siswa dan siswa <> siswa  àrefleksi
-          Memberi penjelasan mengenai hal-hal yang perlu diperbaiki pada teknik menendang, menahan dan menggiring bola
-          Menanyakan kesulitan siswa dam mengikuti materi ini
·         Penjelasan tentang materi pertemuan  ke-3 mengenai penilaian yang akan dilakukan
·         Mendengarkan penjelasan guru
·         Mengajukan pertanyaan
·         Menjawab pertanyaan
·         Siswa istirahat (minum, ganti pakaian)

10 menit
Pertemuan III
Pendahuluan
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memperhatikan kelayakan siswa
·         Berdoa bersama
·         Mengabsen siswa
·         Menanamkan nilai-nilai karakter bangsa
·         Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
·         Berdoa bersama
·         Memberi salam
·         Kegiatan membersihkan lingkungan belajar
·         Memperhatikan penjelasan guru.




10 menit

Kegiatan inti
Kegiatan Guru
Kegiatan Siswa
Alokasi Waktu
·         Memberi penjelasan tata cara melakukan kegiatan menggiring, menahan dan menedang bola sebelum pengambilan nilai
·         Memperhatikan aktifitas siswa serta memberi nilai pada masing-masing siswa (aspek afektif).
·          Melakukan pemanasan stastis.
·          Siswa memperhatikan penjelasan guru.
·          Melakukan latihan menggiring, menahan dan menedang bola
·          Ujian praktek
·          Siswa melakukan secara individu
·          Bermaian bola kaki.
10 menit




50 menit
Penutup
·         Sharing : guru <> siswa dan siswa <> siswa  àrefleksi
-          Memberi penjelasan mengenai hasil pencapaian siswa pada materi ini
-          Menanyakan kesulitan siswa dam mengikuti materi ini
·         Penyampaian tentang materi berikutnya
·         Mendengarkan penjelasan guru
·         Mengajukan pertanyaan
·         Menjawab pertanyaan
·         Siswa istirahat (minum, ganti pakaian)

10 menit



Penilaian :
¨  Wawancara
þ  Worksheet kegiatan belajar
¨  Ulangan harian
¨  Tugas
¨  PR
þ  Penilaian afektif berdasarkan rubrik
þ  Penilaian psikomotorik berdasarkan rubrik

Catatan Guru untuk Perbaikan Pembelajaran Berikut :






Pengesahan:  Soroako, 10 September 2013
Dibuat oleh :
Guru Bidang Studi,
Diperiksa oleh :
Wakasek Kurikulim
Disahkan oleh :
Kepala Sekolah,






Mastang Fauzan R
YPS-367
Jefry Tumakaka
YPS-257
Mintje.L Manenggek
YPS-227

Tidak ada komentar:

Posting Komentar